Tahukah kamu?

Tahukah kamu???

Saat mengonsumsi obat antibiotik harus secara rutin dan tepat sesuai  yang telah diresepkan

Penggunaan antibiotik yang setengah-setengah akan mengakibatkan bakteri yang menyababkan penyakit menjadi resisten sehingga apabila kita terserang penyakit yang sama, jenis antibiotik yang digunakan sebelumnya sudah tidak dapat digunakan lagi


Source :
http://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmedhealth/PMH0087079/#!po=5.00000

Presented by:
Indonesian Health Volunteer (IHVO)

Komentar